KASIH BERNADA KEHARMONISAN
Dalam setiap genggaman hangatnya
Diri ini terasa nyaman nan terlindungi
jauh dari semua keraguan nan kekhawatiran
yang ada hanyalah rasa kasih nan damai
mengalir kedalam hati mesra
tak ada sedikit rasa pamrih didalam hatinya
untuk terus menjadikan diri ini yang terutama
tetap dalam dekapan hangat tubuhnya
tetap dalam rangkaian mesra senyumnya..
kasih yang dicurahkan
sayang yang di berikan
melebihi batas dari kemampuan firasatku
karena yang ada hanya TULUS DAN IKHLAS
Diri ini terasa nyaman nan terlindungi
jauh dari semua keraguan nan kekhawatiran
yang ada hanyalah rasa kasih nan damai
mengalir kedalam hati mesra
tak ada sedikit rasa pamrih didalam hatinya
untuk terus menjadikan diri ini yang terutama
tetap dalam dekapan hangat tubuhnya
tetap dalam rangkaian mesra senyumnya..
kasih yang dicurahkan
sayang yang di berikan
melebihi batas dari kemampuan firasatku
karena yang ada hanya TULUS DAN IKHLAS
Komentar
Posting Komentar