Postingan

Komunikasi dan Keterampilan Interpersonal

BAB I PENDAHULUAN Komunikasi dan Keterampilan Interpersonal. Kedua keterampilan inilah yang akan mendorong peningkatan kinerja seorang profesional, di bagian apapun tempatnya atau posisi apapun yang dipegangnya. Kemampuan dalam membina hubungan interpersonal akan memudahkan penyelesaian tugas sehari-hari apalagi tugas dalam teamwork. Karena bagaimanapun akan sulit membangun teamwork yang tangguh bila ketrampilan interpersonal dan komunikasi ini tidak dimiliki oleh salah seorang anggotanya. Atau dengan kata lain seseorang yang tidak memiliki ketrampilan interpersonal dan komunikasi akan sulit bekerja dalam satu kelompok kerja secara baik. Maka dari itu, makalah ini akan mengupas tentang komunikasi dan keterampilan interpersonal secara mendetail. BAB II PERUMUSAN MASALAH Dari makalah yang kami buat ini, maka rumusan masalah yang dapat kami paparkan adalah sebagai berikut: 1. Apa yang dimaksud dengan komunikasi? 2. Apa saja unsur dan proses komunikasi? 3. A...

TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL DAFTAR ISI............................................................................................................................ 1. KATA PENGANTAR...............................................................................................................2 BAB 1 PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH...............................................................................3 B. RUMUSAN MASALAH................................................................................................4 C. TUJUAN.........................................................................................................................4 D. MANFAAT........................................................................................................................4 BAB 2 PEMBAHASAN A. SEJARAH PENDIRIAN PERUSAHAAN BEN AND JERRY’S ICE CREAM............5 a. AWAL PERINTISAN........................................................................................

SEJARAH POSDAYA POS PAUD “HARAPAN BUNDA”

SEJARAH POSDAYA POS PAUD “HARAPAN BUNDA” DESA DUREN SAWIT, KEC. KAYEN KAB. PATI Rabu, 11 Januari 2012-01-12 Anggota tim kkn yag di koordinatori oleh sdr Selamet Riyadi mencoba mengkomuniKasikan ide untuk merintis berdrinya sebuah POS PAUD di desa duren sawit dengan kepala TK TUNAS BANGSA DESA duren Sawit yakni ibu yayuk. Setelah mencapai sebuah kesepakatan kita bersama-sama antara TIM KKN UMK YANG BERTEMPAT DI DESA DUREN SAWIT memulai langkah untuk bekerja sama demi menunjang berdirinya sebuah POS PAUD. Yang pertama kali dilakukan adalah melakukan sosialisasi kepada ibu-ibu yang ada dilingkungan desa duren sawit konsentrasi dukuh ciroto beserta ibu – ibu RT. Acara sosialisasipun terselenggara dengan cukup lancar dan dihadiri oleh 11 peserta beserta anak-anaknya. Acara terselenggara pada tanggal 11 januari 2012 pukul 15.00-16.30 wib. Diisi dengan sosialisas PAUD, mengenai manfaat, pengertian, dll. Dalam sesi sosialisasi pun dibuka sesi tanya jawab seputar PAUD dan tentang pengasuhan ...

BEKAL ALTERNATIVE MENGHADAPI WAWANCARA KERJA

BEKAL ALTERNATIVE MENGHADAPI WAWANCARA KERJA Sabtu tanggal 03 desember 2011 badan eksekutif mahasiswa Universitas Muria kudus mengadakan workshop yang bertemakan “ Job Interview”. Kegiatan yang berlangsung selama 2 jam bertempat diruang seminar lantai IV gedung rektorat kampus UMK merupakan salah satu program kerja BEM periode 2011-2012. Menurut ketua panitia yang sekaligus Koordinator Humas BEM UMK, Selamet Riyadi mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan suatu bentuk kepedulian BEM UMK sebagai salah satu alternative pembekalan mahasiswa UMK ketika mereka melamar pekerjaan dan menghadapi wawancara kerja, dengan pembekalan ini diharapkan peserta workshop memiliki wawasan dan keterampilan yang berbeda dalam hal mengahadapi wawancara kerja. Hadir sebagai pembicara Workshop kali ini adalah Ibu Titi Mahargyaningrum, S.Psi, Psi, CH, CHT, seorang Psikolog dari sebuah Rumah sakit Swasta Di kota Pati yang telah memiliki pengalaman malang melintang di dunia Industri dan Psikologi Klinis. Pemb...

KEMAH KONSERVASI SEBAGAI SARANA ADVOKASI "MENGENAL KEANEKARAGAMAN HAYATI MURIA "

I. LATAR BELAKANG MASALAH Kawasan Pegunungan Muria dengan Pucak 29 (baca: songolikur) di ketinggian 1602 M dpl secara administratif terletak di Jawa Tengah, tepatnya di tiga kabupaten yaitu: Kudus, Jepara, dan Pati. Luas hutan keseluruhan Gunung Muria mencapai 69.812,08 ha, terdiri dari wilayah Kabupaten Jepara 20.096, 51 ha, kemudian 47.338 ha masuk wilayah Kabupaten Pati dan 2.377,57 ha berada dalam wilayah Kabupaten Kudus. Adapun kekayaan Gunung Muria yang dicatat oleh Perum Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Pati, antara lain berupa sekitar 80 jenis pohon, palem-paleman, dan rumput-rumputan. Jenis pohon hasil dari penanaman, seperti mahoni (Swietenia mahagony) yang ditanam tahun 1942, tusam (Pinus merkusii) yang ditanam tahun 1944, sengon (Albizzia falcate) yang ditanam sporadis, eucalyptus deglupa dan kopi yang mulai ditanam tahun 1942. Dari sisi fauna, dijumpai paling tidak lima jenis ular senduk (Kobra Jawa), sanca hijau, welang, weling, kera, landak, tupai, trenggili...

RANCANGAN PENILAIAN PRESTASI KERJA PADA KARYAWAN MARKASS FUTSAL

LAPORAN RANCANGAN PENILAIAN PRESTASI KERJA PADA KARYAWAN MARKASS FUTSAL Disusun Untuk Memenuhi TUGAS AKHIR SEMESTER Mata Kuliah: Psikologi Personalia Dosen Pengampu: Iranita Hervi M, Msi Disusun oleh: Nur afiyah 2009-60-033 Atina hasanah 2008-60-001 Rina setiyo wati 2008-60-003 Siti rochmah maulida 2008-60-004 Selamet riyadi 2008-60-013 Julfia luthfiana 2008-60-017 Sri suryani 2008-60-020 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MURIA KUDUS A. PERMASALAHAN Dalam dunia perusahaan perseorangan ada beberapa aspek penting yang akan menjamin keberlangsungan suatu perusahaan perseorangan tersebut berjalan dengan baik. Aspek-aspek tersebut diantaranya adalah tentang upah dan kenaikan upah terhadap karyawan yang ada diperusahaan tersebut. Seringkali dalam perusahaan terjadi berbagai macam hambatan untuk berkembang menjadi lebih baik karena masalah gaji/upah terkadang ada upah yang tidak sesuai standart atau terlalu kecil, ada mekanisme dalam kenaikan upah yang bersifat subjektif dan ...

SEGERA HADIRKAN MOU TKI DENGAN ARAB SAUDI

SEGERA HADIRKAN MOU TKI DENGAN ARAB SAUDI Lambatnya Kinerja penanganan TKI oleh pemerintah dan pihak-pihak yang terkait masalah TKI dinegeri ini membuat masyarakat prihatin. Bagaimana tidak anak bangsa yang sedianya bekerja mencari penghasilan di negeri orang harus bernasib “Malang” berakhir di pemancungan pemerintah Arab Saudi alias “tewas” yakni Ruyati. TKI yang dikenal dengan pahlawan devisa untuk negara Indonesia tercinta ini banyak yang harus sekuat tenaga mengorbankan dirinya menghadapi siksaan psikis dan fisik dari majikan –majikan yang tak berperikemanusiaan. Berbagai macam siksaan, pemerkosaan, tidak dibayarkan gajinya, penipuan dan tindakan kekerasan lain yang menyebabkan TKI menjadi bulan-bulanan majikan di negeri orang. Salah siapa dan siapa yang harus bertanggung jawab? Adalah pertanyaan yang tidak perlu diajukan menurut hemat saya, karena jawaban yang akan diperoleh adalah janji dan retorika belaka dari pemerintah dan pihak-pihak yang “merasa” bertanggung jawab. Belum...